Pengumuman

Category

Keluarga Besar SMAN 1 Sembawa mengucapkan Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1445 Hijriah Mari jadikan momentum Ramadhan untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan. Semoga di bulan yang penuh rahmat ini, kita senantiasa mendapatkan kesehatan, keselamatan, dan keberkahan dari Allah SWT. Marhaban Ya Ramadhan #sman1sembawa #sekolahpenggerak #bersamakitabisa
Read More
Rabu, 6 Maret 2024 Silaturahmi Akbar, Workshop & Penandatanganan Nota Kerjasama SMA/SMK Negeri dan Swasta se-Kabupaten Banyuasin – Sumatera Selatan dengan STEBIS IGM – IGM TRAINING CENTER. Kegiatan MOU ini dihadiri langsung oleh Kepala SMAN 1 Sembawa, Ibu Dra. Hj. Ria Wilastri,M.M. “Bersama Kita Bisa” #sman1sembawa #sekolahpenggerak #bersamakitanisa
Read More
Selamat dan sukses Guru-Guru SMAN 1 Sembawa Lolos sebagai Penelaah Aksi Nyata Pelatihan Mandiri Platform Merdeka Mengajar (PMM) Batch 2 “Bersama Kita Bisa” #sman1semabwa #sekolahpenggerak #bersamakitabisa
Read More
Perayaan Puncak Acara Dies Natalis Ke 12 SMAN 1 Sembawa dan Pameran Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila Kamis, 29 Februari 2024 Puncak Acara Dies Natalis Ke 12 SMAN 1 Sembawa dan Pameran Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila yang berlangsung meriah dan sukses, sekaligus pembagian hadiah lomba Dies Natalis ke 12 SMAN 1 Sembawa Kategori Futsal...
Read More
Sosialisasi dan Pengarahan Kepada Orang Tua Siswa Kelas XII Jalur SNBP serta Pendaftaran KIP Kuliah Di SMAN 1 Sembawa Selasa, 20 Februari 2024 #sman1sembawa #sekolahpenggerak #bersamakitabisa
Read More
Pembukaan Dies Natalis ke-12 SMA Negeri 1 Sembawa Kabupaten Banyuasin, dengan mengusung Tema “Festival SMANSAWA One School Games and Art, Kita Junjung Tinggi Prestasi dan Kompetisi” Senin, 19 Februari 2024 Pembukaan berlangsung meriah dengan dihadiri oleh tamu undangan dilanjutkan dengan kegiatan lomba yang diadakan diantaranya : ☆ Futsal SMA/SMK Se-Kabupaten Banyuasin ☆ Mobile legend SMA/SMK...
Read More
Selamat dan Sukses kepada 2 guru SMAN 1 Sembawa Ibu Hj. Leniwati, S.Pd., M.Pd dan Ibu Nurhasana Hayati, S.Pd.,M.Pd atas dilantiknya sebagai Pengawas Sekolah Jenjang SMA di Lingkungan Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Selatan di Graha Bina Praja Provinsi Sumatera Selatan Jumat, 16 Februari 2024 “Bersama Kita Bisa” #sman1sembawa #sekolahpenggerak #bersamakitabisa
Read More
Keluarga Besar SMAN 1 Sembawa mengucapkan Selamat memperingati Isra Mi’raj 1445 Hijriah Semoga berkah dan rahmat Allah senantiasa menyertai kita semua. Semoga peristiwa Isra Mi’raj menginspirasi kita untuk meningkatkan ketaqwaan, keimanan, dan kebaikan dalam hidup. Semoga kita selalu mendapatkan petunjuk dan hidayah dari Allah SWT, Aamiin Ya Robbal Alaamiin #sman1sembawa #sekolahpenggerak #isramiraj1445Hijriah #bersamakitabisa
Read More
Keluarga Besar SMAN 1 Sembawa mengucapkan selamat dan sukses atas dilantiknya Ibu Dra. Hj. Ria Wilastri,M.M. Kepala SMAN 1 Sembawa sebagai Ketua Ikatan Alumni Pendidikan Biologi (IKAPEBI) Universitas Sriwijaya 2023-2027 “Bersama Kita Bisa” #sman1sembawa #sekolahpenggerak #bersamakitabisa
Read More
Dalam rangka menyemarakkan Dies Natalis ke-12, SMA Negeri 1 Sembawa Kabupaten Banyuasin, dengan mengusung Tema “Festival SMANSAWA One School Games and Art, Kita Junjung Tinggi Prestasi dan Kompetisi” Menyelenggarakan Berbagai Lomba diantaranya: 19 – 22 Februari 2024 ☆ Futsal SMA/SMK Se-Kabupaten Banyuasin putra/putri (biaya 200rb) ☆ Mobile legend SMA/SMK Se-Kabupaten Banyuasin (biaya 100rb) ● Hadiah...
Read More
1 2 3 4 5 6 10